Journal of Human Rights
Tampilan
Journal of Human Rights adalah jurnal tentang hak asasi manusia yang didirikan oleh Thomas Cushman pada tahun 2001.
Pendirian
[sunting | sunting sumber]Journal of Human Rights didirikan pada tahun 2001 oleh Thomas Cushman. Pada tahun tersebut, Thomas Cushman menjadi editor utama untuk jurnal yang didirikannya ini.[1] Tujuan pendiriannya untuk memperluas studi tentang hak asasi manusia. Pendekatan penulisan jurnalnya dengan mengembangkan perspektif baru tentang teori dan praktik hak asasi manusia melalui peninjauan ulang secara kritis.[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Thomas Cushman". Wellesley College. Diakses tanggal 9 Oktober 2022.
- ^ "Journal of Human Rights". University of Connecticut. Diakses tanggal 9 Oktober 2022.