Kehidupan di Mars
Ilmuwan sudah lama menspekulasikan mengenai kemungkinan adanya kehidupan di Mars karena kemiripan planet ini dengan Bumi. Masih menjadi pertanyakan apakah kehidupan eksis di Mars kini, atau pada masa lalu.
NASA berencana untuk meluncurkan Astrobiology Field Laboratory tahun 2016, untuk membantu menjawab pertanyaan mengenai kehidupan di Mars. The Mars Exploration and Payload Analysis Group bertanggung jawab untuk menentukan eksperimen apa yang akan dilakukan pada penerbangan.[1]
Catatan kaki
suntingPranala luar
sunting- Study Reveals Young Mars Was A Wet World
- NASA - The Mars Exploration Program
- Arthur C. Clarke sees life on Mars
- Scientists have discovered that Mars once had saltwater oceans
- BBC News: Methane on Mars could signal life
- BBC News: Ammonia on Mars could mean life
- Scientists say that life on Mars is likely today
- Ancient salty sea on Mars wins as the most important scientific achievement of 2004 - Journal Science
- Mars meteor found on Earth provides evidence that suggests microbial life once existed on Mars
- Scientific American Magazine (November 2005 Issue) Did Life Come from Another World?
- Audio interview about "Dark Dune Spots"