[go: up one dir, main page]

Hechi

kota di Tiongkok

Hechi (Hanzi: 河池) adalah kota setingkat prefektur di barat laut Daerah otonom Guangxi, Tiongkok, berbatasan dengan Guizhou di utara. Pada Juni 2002, Hechi berstatus kota.

Hechi
河池市Hozciz Si
Hochih
Stasiun Jinchengjiang
Stasiun Jinchengjiang
Lokasi yurisdiksi Kota Hechi di Guangxi.
Lokasi yurisdiksi Kota Hechi di Guangxi.
Koordinat (Pemerintah Kota Hechi): 24°41′35″N 108°05′06″E / 24.693°N 108.085°E / 24.693; 108.085
NegaraRepublik Rakyat Tiongkok
Daerah otonomGuangxi
Divisi tingkat county2 distrik
4 county
5 county otonom
Pusat pemerintahanDistrik Jinchengjiang
Luas
 • Total33.500 km2 (12,900 sq mi)
Ketinggian
195 m (640 ft)
Populasi
 (2010)
 • Total3.991.900
 • Kepadatan120/km2 (310/sq mi)
Zona waktuUTC+8 (Waktu Standar Tiongkok)
Kode pos
547000
Kode area telepon0778
Kode ISO 3166CN-GX-12
Nomor pelat kendaraan桂M
Situs webgxhc.gov.cn
Hechi
Nama Tionghoa
Hanzi: 河池
Makna harfiah: kolam sungai
Nama Zhuang
Zhuang: Hozciz

Hechi dihuni oleh 2.542.852 jiwa (63.7%) etnis Zhuang dan Yao 365.910 jiwa (9.16%), menjadikan Hechi sebagai rumah minoritas terbesar di Guangxi.[1]

Referensi

sunting
  1. ^ Main data bulletin of the sixth national census in 2010, 11 October 2011.(dalam bahasa Mandarin)