Dewan Menteri Uni Soviet
Artikel ini sudah memiliki daftar referensi, bacaan terkait, atau pranala luar, tetapi sumbernya belum jelas karena belum menyertakan kutipan pada kalimat. |
Dewan Menteri Uni Republik Sosialis Soviet (bahasa Rusia: Сове́т мини́стров СССР, tr. Sovet Ministrov SSSR; IPA: [sɐˈvʲɛt mʲɪˈnʲistrəf ɛsɛsɛˈsɛr]; yang terkadang disingkat Sovmin atau disebut sebagai Soviet Para Menteri), adalah pemerintahan de jure yang terdiri dari badan eksekutif dan administratif tertinggi Uni Soviet dari 1946 sampai 1991.
Informasi lembaga | |
---|---|
Dibentuk | 1946 |
Nomenklatur lembaga sebelumnya | |
Dibubarkan | 1991 |
Lembaga pengganti | |
Wilayah hukum | Uni Republik Sosialis Soviet |
Kantor pusat | Senat Kremlin, Moskwa |
Pada 1946, Dewan Komisar Rakyat diubah menjadi Dewan Menteri, dengan Komisariat Rakyat diubah menjadi Kementerian.
Daftar pustaka
sunting- Churchward, L.G. (1975). Contemporary Soviet Government. Taylor & Francis. ISBN 978-0-7100-8202-2.
- Hough, Jerry; Fainsod, Merle (1979). How the Soviet Union is Governed. Harvard University Press. ISBN 978-0-674-41030-5.
- Schapiro, Leonard (1977). The Government and Politics of the Soviet Union. Taylor & Francis. ISBN 978-0-09-131721-8.
Pranala luar
sunting- Headquarters of the Council of Ministers — satellite photo