[go: up one dir, main page]

Templat:Sastra Rabbinikal

Aggadah (Aram אַגָּדָה: "kisah"; pl. aggadot atau (Ashkenazi) aggados; yang juga dikenal sebagai aggad atau aggadh atau agâdâ) merujuk kepada teks-teks eksegetikal non-legalistik dalam sastra rabbinik Yudaisme, yang sebagian besar tercatat dalam Talmud dan Midrash. Pada umumnya, Aggadah adalah sebuah wadah teks-teks rabbinik yang memasukkan cerita rakyat, anekdot sejarah, pesan moral, dan nasihat praktik dalam berbagai bidang, dari bisnis ke kedokteran.

Referensi

sunting

Catatan

Daftar pustaka

  • Orientasi tradisional
  • Modern
    • Mimekor Yisrael: Classical Jewish Folktales, Micha Joseph bin Gorion, translated by I. M. Lask, Trans. Three volumes. Bloomington, Indiana University Press, 1976
    • Mimekor Yisrael: Classical Jewish Folktales Abridged and Annotated Edition Micha Joseph bin Gorion. This is a one volume abridged and annotated version, with an introduction and headnotes, by Dan Ben-Amos. Indiana University Press. 560 pages. ISBN 0-253-31158-6.
    • Four Master Folklorists And Their Major Contributions Peninnah Schram, from Opening Worlds of Words, Peninnah Schram and Cherie Karo Schwartz

Pranala luar

sunting

Diskusi

Material Sumber

Sumber tekstual